Tips kesehatan, mengenali penyakit sejak dini, obat tradisional & herbal, hidup sehat, olahraga dan diet.

Makanan Rendah Kalori untuk Sarapan Pagi

Makanan Rendah Kalori untuk Sarapan Pagi - Makanan rendah kalori sering sekali dijadikan sebagai menu untuk program diet, hal ini karena agar lebih sehat dan program diet pun berhasil. Makanan rendah kalori sering kali terdapat pada menu sarapan diet, namun bagi Anda yang ingin sehat cobalah mengganti menu sarapannya dengan makanan rendah kalori.

sarapan makanan rendah kalori picture


Makanan rendah kalori sangat beragam terutama untuk menu sarapan diantaranya bubur oatmeal. Bubur ini sangat baik sekali untuk sarapan karena mampu menyimpan cadangan energi yang lebih lama. Selain bubur oatmeal makanan rendah kalori lainnya yakni telur, telur merupakan salah satu sumber protein yang rendah akan kalori. Cukup dengan menyajikan telur rebus dengan roti sandwich.

Selain diatas, makanan yang mengandung kalori rendah yakni roti gandum. Anda bisa mengkonsumsi roti gandum dengan isi telur di pagi hari untuk kebutuhan kebutuhan karbohidrat sebagai cadangan energi. Dan agar mendapat asupan serat alami konsumsilah buah pada waktu sarapan, buah memiliki serat dan gula alami yang baik untuk tubuh. Makanan rendah kalori ini sangat cocok untuk sarapan sehat Anda, agar tidak bosan bisa divariasikan sesuai keinginan.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Makanan Rendah Kalori untuk Sarapan Pagi